12 HACKER RUSIA DIBIDIK KARENA MEMPENGARUHI PEMILU USA -->

12 HACKER RUSIA DIBIDIK KARENA MEMPENGARUHI PEMILU USA

16 Jul 2018

DONALD TRUMP menurut gosip sebelumnya diuntungkan oleh sekelompok ahli cyber dari Rusia dan tuduhan ini dibantah oleh Rusia.



Hacker terkait pemilu di USA ini cukup masif karena menyangkut banyak media dari media iklan dan berita hingga juga mengenai peretasan email yang sensitif. Rusia juga masih menyangkal terkait aktivitas hacking ini.

Putin sendiri menyangkal kontribusi hacker dalam membantu Trump dan bahkan Putin menyebut bahwa Amerika adalah negara yang besar.


Baru-baru ini, Robert Mueller petugas khusus yang diminta oleh pemerintah Amerika untuk menelusuri isu panas ini mengeluarkan dokumen khusus dan menyebut secara spesifik 12 agen yang melakukan hacking terkait pemilu yang dimenangkan oleh Trump.

Dalam bagian pertama dokumen tersebut sangat jelas mengenai tuduhan dan pihak yang disebutkan mengenai kegiatan hacking tersebut.

Defendants VIKTOR BORISOVICH NETYKSHO, BORIS ALEKSEYEVICH ANTONOV, DMITRIY SERGEYEVICH BADIN, IVAN SERGEYEVICH YERMAKOV, ALEKSEY VIKTOROVICH LUKASHEV, SERGEY ALEKSANDROVICH MORGACHEV, NIKOLAY YURYEVICH KOZACHEK, PAVEL VYACHESLAVOVICH YERSHOV, ARTEM ANDREYEVICH MALYSHEV, ALEKSANDR VLADIMIROVICH OSADCHUK, and ALEKSEY ALEKSANDROVICH POTEMKIN were GRU officers who knowingly and intentionally conspired with each other, and with persons known and unknown to the Grand Jury (collectively the “Conspirators”), to gain unauthorized access (to “hack”) into the computers of U.S. persons and entities involved in the 2016 U.S. presidential election, steal documents from those computers, and stage releases of the stolen documents to interfere with the 2016 U.S. presidential election. 

Dokumen ini mengindikasi bagaimana gambaran kejadian dan mengenai bagaimana email dibuat menjadi bagian dari hacking dijelaskan juga dalam dokumen ini.

Dokumen ini juga menjadi pemicu bagi pertanyaan lain seperti keterlibatan pihak lain dalam kegiatan hacker ini seperti beberapa akun yang sering disebut sebagai Cozy Bear yang disinyalir terlibat bahkan juga bisa bermuara ke satuan organisasi besar, mungkin akan lebih menarik jika ditelusuri dan dibuka lebih luas lagi.